Selasa, 30 Desember 2014

Power Bank Tenaga Surya

Power bank tenaga surya sangat bermanfaat bagi pecinta alam atau seseorang yang aktifitasnya banyak di luar ruangan. Gadget, HP dan GPS sangat memerlukan baterai yang selalu prima. Dulu saat belum ada solar panel power bank, begitu gagdet Anda mati, maka terputuslah hubungan Anda dengan orang yang Anda cintai. Saat ini dengan kemutakhiran teknologi, telah hadir power bank tenaga surya. 

Sesuai dengan namanya "Power Bank Tenaga Surya" power bank ini bisa di charge hanya dengan mendapatkan sinar matahari. Sistem yang ada di dalam power bank canggih ini akan mentransformasi tenaga matahari menjadi energi yang bisa mencharge baterainya. Sehingga saat di hutan pun Anda tetap bisa mencharge alat electronik Anda. Canggih bukan.

Akhir-akhirnya ini seperti bola lampu juga sudah mulai ada yang mengadopsi sistem baterai kering. Dimana untuk menyalakan lampu tersebut, Anda harus menyambungkan bolam tersebut ke baterai kering. Power bank tenaga surya bisa menjadi solusi bagi Anda yang hidup di pedalaman yang belum terjangkau oleh PLN. 

Tips Memililih Power Bank :
1. Beli dari toko online yang sudah dipercaya
2. Tanya kepada penjualnya, apakah Kapasitas nya sesuai dengan yang tertulis 
3. Pilih toko online yang memberikan GARANSI

Demikian sekilas info tentang Power Bank Tenaga Surya. Semoga tulisan ini bermanfaat bagi Anda terlebih bagi yang sedang membutuhkan Power Bank Tenaga Matahari.


Minggu, 28 Desember 2014

Power Bank Tenaga Matahari 5200 MaH

Solar panel power bank atau dalam bahasa indonesianya Power Bank Tenaga Matahari kini sudah mulai membanjiri negara kita, Indonesia. Para importir sudah mulai banyak ngimport dari negara China.

Perbedaan yang mencolok antara produk kami dengan kebanyak power bank yang ada di pasaran adalah GARANSI. Rata-rata produk mereka tidak bergaransi. Demi menjaga kenyamanan dan hubungan baik antara kami dan customer, maka kami memberikan garansi 1 bulan dari tanggal pembelian.  Syarat claim garansi bisa di baca di syarat dan ketentuan, yang intinya GARANSI akan bisa diclaim jika menyertakan AIRWAY Bill atau Resi dari ekpedisi.

Berikut gambaran produk Power Bank tenaga surya dan spesifikasinya :



Spesifikasi:
Battery Capacity: 5200 mAh
Power of solar panel: 5-5.5V 0.6W
Input: Micro USB adapter 5V/1A
Output: USB port: 5V/1A. Max 1000mA
Pilihan Warna : Hitam, Putih dan Abu-Abu

Garansi Pembelian:
  • Untuk kerusakan produk dalam jangka waktu 1×24 jam setelah barang diterima oleh pembeli maka ongkos akan kami tanggung 100%, syarat & ketentuan prosedur dan BOX + produk lengkap.

Garansi Produk:
  • 1 Bulan dari tanggal pengiriman yang tertera di nomor resi / AWB pengiriman.

Garansi hanya berlaku jika:
  • Hanya berlaku jika Komponen / Mesin Rusak bukan dari kesalahan pembeli seperti jatuh, bekas jatuh / cacat karena penggunaan sendiri, terkena air, tenggelam, kabel USB putus / rusak karena kesalahan penggunaan dan human error.

Proses Garansi Produk / Return Produk:
  1. Claim garansi Produk / return wajib menyertakan bukti resi AWB / No Resi dari JNE, apabila pembeli tidak menyertakan AWB / Resi maka return produk tidak akan kami proses.
  2. Untuk Claim Garansi Produk / Return, Ongkos 100% ditanggung oleh pembeli, untuk ongkos pengiriman ke tempat tujuan pembeli dapat disisipkan pada paket produk yang akan di claim garansi / return